Arti Lirik My Private Jessica - Putus

Waktu bisa merubah kita
Waktu bisa merubah kita
Berawal merangkak naif bersama
Berawal merangkak naif bersama
Kau temukan aku dan ku menemukanmu
Kau temukan aku dan ku menemukanmu


Hanya kenangan yang tersisa kini
Hanya kenangan yang tersisa kini
Kau berbeda tak mengingat ku
Kau berbeda tak mengingat ku
Cerita kita
Cerita kita


Dan kau putuskan pergi
Dan kau putuskan pergi
Tak ada lagi beban terbagi
Tak ada lagi beban terbagi
Kau pikul tepat di pundakmu
Kau pikul tepat di pundakmu
Masa kita bersama tunailah sudah
Masa kita bersama tunailah sudah
Kau telah temukan jalanmu
Kau telah temukan jalanmu
Kau tahu yang terbaik untukmu
Kau tahu yang terbaik untukmu


Bayangkanlah aku di sini
Bayangkanlah aku di sini
Menanti kabarmu yang tak kunjung pasti
Menanti kabarmu yang tak kunjung pasti
Terbiasa kau meminta ku untuk menunggu
Terbiasa kau meminta ku untuk menunggu


Dan kau putuskan pergi
Dan kau putuskan pergi
Tak ada lagi beban terbagi
Tak ada lagi beban terbagi
Kau pikul tepat di pundakmu
Kau pikul tepat di pundakmu
Masa kita bersama tunailah sudah
Masa kita bersama tunailah sudah
Kau telah temukan jalanmu
Kau telah temukan jalanmu
Kau tahu yang terbaik untukmu
Kau tahu yang terbaik untukmu


Kau tahu yang
Kau tahu yang
Yang terbaik
Yang terbaik
Jalan itu untukmu
Jalan itu untukmu